PEMATANGSIANTAR — SEGARIS.CO — KEBERADAAN terowongan bawah tanah di Kota Pematangsiantar kembali menjadi sorotan. Dewan Harian Cabang Badan Pembudayaan Kejuangan (DHC BPK) 45 mengungkap bahwa jalur bawah tanah tersebut menghubungkan Siantar Hotel dengan beberapa titik strategis, termasuk Balai Kota dan Pematang (pabrik es), serta stasiun kereta api. Informasi ini disampaikan DHC BPK 45 dalam audiensi … Lanjutkan membaca DHC BPK 45 ungkap keberadaan terowongan bawah tanah di Pematangsiantar, berpotensi jadi destinasi sejarah
Salin dan tempelkan URL ini ke dalam WordPress Anda untuk sematkan
Salin dan tempelkan kode ini ke dalam situs Anda untuk disematkan