Mauli Siburian tewas tertimbun longsor
TAPANULI UTARA – SEGARIS.CO – Seorang pria berusia 48 tahun, Mauli Siburian, tewas akibat tertimpa tanah longsor di lokasi persawahan Dusun Parhudonan, Desa Sibalanga, Kecamatan Garoga, Kabupaten Tapanuli Utara, Sumatera Utara, pada Jumat (14/06/2024). Kapolres Tapanuli Utara, AKBP Ernis Sitinjak, melalui Kasi Humas, Aiptu W. Baringbing, menyatakan bahwa peristiwa ini bermula ketika korban bekerja di … Lanjutkan membaca Mauli Siburian tewas tertimbun longsor
Salin dan tempelkan URL ini ke dalam WordPress Anda untuk sematkan
Salin dan tempelkan kode ini ke dalam situs Anda untuk disematkan