Melalui Travel Fair, Bupati: “Pertumbuhan ekonomi bisa merata”

“DENGAN adanya Travel Fair, diharapkan pertumbuhan perekonomian kita bisa merata, melalui traveling dengan program destinasi.” Hal tersebut disampaikan Bupati Kabupaten Simalungun, Radiapoh Hasiholan Sinaga di acara launching Simalungun Travel Fair, Table Top, dan Fam Trip Desa Wisata di Hotel Danau Toba Internasional Parapat, Kecamatan Girsang Sipangan Bolon, Kabupaten Simalungun, Provinsi Sumatra Utara, Senin, (26/06/2023). Launching … Lanjutkan membaca Melalui Travel Fair, Bupati: “Pertumbuhan ekonomi bisa merata”